Premium Essay

Immoduletext

In:

Submitted By currylau
Words 4292
Pages 18
THE EXTENT OF INTERNET BANKING SERVICES USAGE IN RELATION WITH CUSTOMERS’ PERCEIVED E-SERVICE QUALITY (PeSQ) OF MALAYSIAN BANKS IN PENANG: THE MODERATING ROLE OF ADOPTERS RISK PROFILE
Sri Zuliarni1, Hasnah Hj Haroon2, Sofri Yahya2

ABSTRAK Studi ini mengkaji perilaku penggunaan jasa Internet banking lanjutan dalam konteks nasabah tetap pada Bank nasional Malaysia di Penang. Kerangka penelitian berasaskan Technology Acceptance Model (TAM) dan modifikasi model Perceived e-Service Quality (PeSQ) untuk mengidentifikasi faktor yang mempengaruhi penggunaan jasa Internet banking lanjutan. Variabel penelitian diantaranya profil risiko pengguna, kegunaan yang diterima, kemudahan dalam penggunaan, kebolehpercayaan, ketanggapan, keselamatan, dan kemajuan berkelanjutan. Mahasiswa S2 pada Universiti Sains Malaysia telah digunakan sebagai sampel penelitian. Hierarchical Regression Analysis digunakan untuk menguji pengaruh antar hubungan antar ke-7 sub-variabel yang diusulkan dan untuk memastikan proposisi berkait secara empiris. Kegunaan yang diterima, kemudahan dalam penggunaan, kebolehpercayaan, ketanggapan, keselamatan, dan kemajuan berkelanjutan mempunyai suatu pengaruh tidak langsung terhadap tingkat penggunaan jasa Internet banking lanjutan melalui profil risiko pengguna. Sebaliknya tiada pengaruh langsung dalam kajian empirik ini. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa pelanggan Internet banking pada bank-bank nasional di Pulau Pinang, Malaysia berada pada kategori memiliki minat/ ketertarikan pada suatu teknologi, tetapi tidak berani mengambil risiko (early majority). Kata kunci: Penggunaan lanjutan, jasa Internet banking, kualitas jasa online yang diterima, model penerimaan teknologi, profil risiko.

JURNAL APLIKASI BISNIS

Vol. 1 No. 2, April 2011

[78]

ABSTRACT This study investigates extent of Internet banking services usage behavior of customers’ within

Similar Documents