LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PENELITIAN PENGGUNAAN MEDAN MAGNET DAN TURBO CYCLONE UNTUK MEREDAM KEBISINGAN DAN EMISI GAS BUANG PADA SEPEDA MOTOR BIDANG KEGIATAN: PKMP Oleh: Nuraini Lusi 106511400369/2006 Mukhamad Harun Rasyid 106511404729/2006 Mukhamad Suhermanto 108513414362/2008 Slamet Sutikno 108513414363/2008 UNIVERSITAS NEGERI MALANG MALANG 2010 HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA 1. Judul Kegiatan : Penggunaan
Words: 5019 - Pages: 21
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas rahmat-Nya yang besar sehingga penulis mampu menyelesaikan Makalah ini sampai pada waktu yang telah ditentukan. Penulis berterima kasih kepada Ibu Wiratri Anindhita, S.IP., M.Sc., dosen mata kuliah Komunikasi Bisnis yang telah membantu dan membimbing penulis dengan penuh kesabaran. Penulis juga berterima kasih kepada teman-teman yang turut serta mendukung penulisan Makalah ini hingga selesai. Tidak lupa penulis mengucapkan
Words: 4788 - Pages: 20
Penerapan Algoritma Ant Colony Optimization (ACO) untuk Menyelesaikan Penjadwalan Flowshop dengan Tujuan Meminimumkan Makespan Oleh: Yuliana Vina Humira 25407044 Lisa Setyawati H. 25407052 Henry Rahardian S. 25407119 Yunita Hartanto 25408066 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FACULTY OF INDUSTRIAL TECHNOLOGY PETRA CHRISTIAN UNIVERSITY SURABAYA 2011 Penerapan Algoritma Ant Colony Optimization (ACO) untuk Menyelesaikan Penjadwalan Flowshop dengan Tujuan Meminimumkan Makespan
Words: 5563 - Pages: 23
MAKALAH PELAPORAN DAN AKUNTANSI KEUANGAN PENGGABUNGAN USAHA OLEH ILMA HUDALINA FUMASA 11 158 005 RAISA 11 158 008 RAHMA SARI YUNITA 11 158 007 PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ANDALAS 2011 Pendahuluan Dunia usaha semakin lama semakin berkembang dan persaingan dalam jenis produk, mutu produk, maupun pemasarannya semakin ramai dan ketat sehingga seringkali timbul persaingan yang tidak sehat dan saling mengalahkan. Untuk mengatasi adanya saling merugikan antara
Words: 4963 - Pages: 20
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Karyawan atau pekerja dalam sebuah perusahaan keberadaannya tidak bisa diabaikan dan ditawar-tawar dalam eksisnya sebuah perusahaan. Karyawan bisa diakatakan sebagai motor penggerak yang menjalankan kegiatan dalam sebuah perusahaan. Namun tentu saja motor penggerak ini membutuhkan pelumas guna melancarkan geraknya. Bicara mengenai menjalankan kegiatan dan kelancaran dalam penyelenggaraan kegiatan dalam sebuah perusahaan, hal ini sangat erat
Words: 5309 - Pages: 22
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HARGA ECERAN DAGING SAPI DALAM NEGERI PUSAT KEBIJAKAN PERDAGANGAN DALAM NEGERI BADAN PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN KEBIJAKAN PERDAGANGAN KEMENTERIAN PERDAGANGAN 2013 RINGKASAN EKSEKUTIF Daging sapi merupakan salah satu bahan pangan pokok yang mengandung protein cukup tinggi, selain daging ayam. Daging sapi tidak hanya dikonsumsi oleh kebutuhan Rumah Tangga, juga sebagai bahan baku industri pengolahan, hotel, restoran dan katering. Konsumsi
Words: 5243 - Pages: 21
A. Estimating Your Life Insurance Needs Alasan kita membelli asuransi jiwa ialah sebagai tavungan dan memberikan jaminan finansial kepada orang yang bergantung pada kita. Kita juga harus mengevaluasi kembali kebutuhan asuransi jiwa kita setiap 3 tahun sekali. Juga, menghitung kembaliu ketika kita mengalami perubahan yang signifikan atau adanya kelahiran seorang anak atau pembelian rumah. 1. Transition Fund Biaya yang harus dibayar saat kematian dan segala utang yang mau dilunasi
Words: 5336 - Pages: 22
SOAL PERTAMA Short Video “ DELIVER IT” * Pilih tiga jenis aktivitas jasa hantar yang anda saksikan, berikan analisis anda untuk setiap jenis aktivitas yang anda pilih terkait: 1. Sejauh mana tim memiliki komitmen memberikan pelayanan terbaik. 2. Bagaimana tim melakukan perencanaan dan implementasi sehingga hasil memuaskan pelanggan. Jawaban: 1. Aktivitas jasa hantar bilah turbin angin Aktivitas ini dilakukan oleh GE Energy dalam melakukan pengiriman barang yang sangat besar seperti
Words: 5541 - Pages: 23
Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol.3 No.2 (2014) PENERAPAN DISTRIBUTION REQUIREMENT PLANNING ( DRP ) PADA CV THREE J – BALI Rika Anistya Manajemen/Fakuktas Bisnis dan Ekonomika rcaanistya@yahoo.co.ic Abstrak -CV.Three J sebagai perusahaan yang membuka banyak cabang toko di pulau Bali menghadapi masalah dalam pendistribusian. Pendistribusian harus dilakukan ke setiap toko dengan mencegah retur dan kerusakan barang. Peramalan permintaan yang telah terjadi di perusahaan
Words: 5637 - Pages: 23
1 ANALISIS PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA RESTORAN FAST FOOD (CEPAT SAJI) DI MALANG (Studi Kasus Pada McDonald’s Cabang Dinoyo Malang) B. Latar Belakang Pesatnya perkembangan ekonomi saat ini menambah ketatnya persaingan antar perusahaan. Tingkat persaingan yang sangat tinggi dalam bisnis lokal maupun global serta dengan kondisi perekonomian saat ini yang tidak stabil memaksa perusahaan untuk mencapai keunggulan kompetitif. Untuk mencapai hal tersebut pemasar harus dapat
Words: 6059 - Pages: 25